Mazmur 140:1-3 (TB) Untuk pemimpin biduan. Mazmur Daud. (140-2) Luputkanlah aku, ya TUHAN, dari pada manusia jahat, jagalah aku terhadap orang yang melakukan kekerasan, (140-3) yang merancang kejahatan di dalam hati, dan setiap hari menghasut-hasut perang! (140-4) Mereka menajamkan lidahnya seperti ular, bisa ular senduk ada di bawah bibirnya. Sela
Daud adalah seorang raja yang luar biasa tetapi dia tetap memiliki hati yang rendah hati tdk malu meminta bantuan. Meminta bantuan pada Tuhan adalah sikap yang tentunya disenangi oleh Tuhan, sama seperti seorang ayah yg anaknya meminta pertolongan pasti sebagai ayah akan sangat senang membantu. Meminta pertolongan apalagi kepada Tuhan harus menjadi sikap dan kebiasaan kita. Karena Maha Kuasa dan baik hati. Dia tentunya akan siap menolong kita. Amin
Selasa, 21 Maret 2017
Daud
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar