Kisah Para Rasul 2:1-4 (TB) Ketika tiba hari Pentakosta, semua orang percaya berkumpul di satu tempat. Tiba-tiba turunlah dari langit suatu bunyi seperti tiupan angin keras yang memenuhi seluruh rumah, di mana mereka duduk; dan tampaklah kepada mereka lidah-lidah seperti nyala api yang bertebaran dan hinggap pada mereka masing-masing. Maka penuhlah mereka dengan Roh Kudus, lalu mereka mulai berkata-kata dalam bahasa-bahasa lain, seperti yang diberikan oleh Roh itu kepada mereka untuk mengatakannya.
PENTAKOSTA
Turunnya Roh Kudus atas orang2 percaya, mari kita sama sama memeliti ayat ini lebih jauh, buang semua yg sdh ada melekat dihati kita, dipikiran kita, ayat ini sungguh jelas bagi kita apa yang meyertai atau tanda2 apa yang meyertai Roh Kudus turun, pertama tama turun dari langit tiupan keras yang memenuhi ruangan mereka/ orang2 percaya itu kedua ada lidah api di atas kepala setiap murid Yesus dan yang ketiga yang lebih penting dari semua itu adalah mereka diberikan Roh Kudus bahasa2 lain, seperti Roh Kudus ingin ucapkan. Bukan bahasa bahasa yang tidak dapat dimemgerti bagi orang yang menggunakan bahasa tersebut. Ayat2 lain menunjukan hal itu dengan lebih jelas.
Jumat, 06 Mei 2016
TURUNYA ROH KUDUS
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar